Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2017

Tugas Pengantar Sistem Informasi - Makalah Types of Information System

Tipe Sistem Informasi Transaction Processing System(TPS) Merupakan sistem pemrosesan transaksi adalah sistem informasi terkomputerisasi yang dikembangkan untuk memproses dan menangkap sejumlah data dengan jumlah yang besar untuk transaksi bisnis. Hal ini dapat dilakukan dengan cara : a.        Batch Processing, dimana data transaksi terlebih dahulu selama periode tertentu kemudian baru di proses. Contohnya adalah bank memproses seluruh cek diterima dalam batch dilakukan pada malam hari b.       Realtime Processing, dimana data transaksi langsung diproses seketika setelah transaksi terjadi. Contohnya adalah bank memproses penarikan ATM secara real-time. Berikut contoh-contoh TPS, yaitu : -          Sistem Penjualan dan Pemasaran : Aplikasi-aplikasi utama dari sistem ini antara lain Sistem Info Order Penjualan; Sistem Riset Pemasaran; Sistem Penetapkan harga. -          Sistem Produksi dan Pabrikasi : Aplikasi-aplikasi utama dari sistem ini adalah Sistem Perencanaan

Aplikasi Artificial Intelligence

Aplikasi Artificial Intelligence KECERDASAN BUATAN Film : Home Alone 4 Nama Aplikasi: Smart Home A. Penjelasan Aplikasi yang terdapat dalam Film             Film ini bercerita tentang seorang anak yang ditinggal sendiriran oleh kedua orang tuanya didalam sebuah rumah. Tidak disangka rumah tersebut menjadi target para pencuri. Uniknya rumah yang mereka tempati menggunakan sistem rumah pintar atau Smart Home System yang membuat rumah tersebut tidak bisa diakses oleh sembarang orang. Yang dapat mengakses rumah tersebut hanyalah pemilik atau penghuni rumah. Dengan adanya sistem rumah pintar ini, anak tersebut dapat dengan mudah mengakses seluruh isi rumah hanya dengan menggunakan sebuah remot yang telah terverifikasi agar mampu mengenali suara anak tersebut. Dengan sistem ini si anak dapat memberi instruksi seperti membuka pintu, menutup pintu, membuka jendela ataupun memutar lemari.  Hal ini merupakan salah s

Tugas Kecerdasan Buatan Representasi Pengetahuan

Jaringan Semantik Kelebihan Jaringan Semantik Ø   Jaringan sematik sangat mudah dipahami karena sifatnya yang fleksibel. Karena sifatnya yang fleksibel sehingga kita dengan mudah dapat   menambahkan simpul-simpul yang menghubungkan antara objek-objek dan atribut-atribut yang baru untuk definisi yang diperlukan. Ø   Jaringan sematik lebih mudah dan praktis dalam menurunkan atau mewariskan sifat-sifat dari simpul lain yang memiliki relasi is a. Ø   Jaringan sematik memiliki fungsi yang sama dengan manusia dalam penyimpanan memorinya. Simpul jaringan sematik memiliki kemampuan untuk mewariskan, sedangakan jaringan dapat mendukung kemampuan untuk melakukan penalaran dan membuat definisi pernyataan diantara simpul yang tidak terhubung. Kekurangan Jaringan Semantik Ø   Tidak ada standar dalam pendefinisian nama Ø   Jaringan Semantic tidak   cerdas, masih tergantung dari pembuatnya Ø   Terdapat kebingungan jika diaplikasikan apada fungsi atau form karena   tidak ada ketega

Information Processing Cycle

Siklus Pengolahan Informasi Data yang diolah melalui suatu model menjadi informasi, penerima kemudian menerima informasi tersebut, membuat suatu keputusan dan melakukan suatu tindakan yang berarti menghasilkan suatu tindakan yang lain yang akan membuat sejumlah data kembali. Data tersebut akan ditangkap sebagai input, diproses kembali lewat suatu model hingga kembali menghasilkan suatu informasi dan terus menerus akan berulang hingga membentuk siklus informasi (information circle) atau disebut juga siklus pengolahan data. Tahapan untuk pengolahan data dimulai dengan pengumpulan data. Berikut merupakan operasi dasar yang terjadi ketika proses pengolahan informasi, yaitu : Data Origination Dalam mengelola suatu informasi, maka dibutuhkan sebuah data mentah yang nantinya akan digunakan untuk proses lebih lanjut lalu akan dientrikan kedalam sebuah sistem. Pada siklus ini, data yang masih dalam bentuk mentah yang belum dapat memberi informasi yang banyak sehingga perlu diolah